Pertanyaan terkait berapa harga akun youtube monestisasi memang kerapkali muncul dan menarik untuk dibicarakan, terlebih bagi Anda yang tertarik untuk menggeluti profesi di industry kreatif ini. Menang sebagai seorang pemula, langkah-langkah untuk memonestisasi youtube cukup rumit dan membingungkan, terlebih terdapat syarat dan ketentuan yang telah ditetapkan dan harus dipenuhi.
Pekerjaan sebagai seorang youtuber memang cukup menggiurkan, di mana Anda dapat mendapatkan gaji yang dihasilkan dari konten youtube yang Anda buat tersebut. Akan tetapi untuk memperoleh kesuksesan tersebut, Anda harus benar-benar memahami apa saja yang harus Anda persiapkan dan apa saja yang harus Anda lakukan. Untuk itu, berikut adalah serba-serbi dari akun atau chanel youtube yang dimonestisasi.
Harga dari akun youtube yang dimonestisasi cukup beragam, jadi jika Anda tertarik untuk membeli akun youtube yang telah dimonestisasi, Anda dapat berburu di web terpercaya. Jika Anda merasa ragu, Anda dapat mencari jasa profesional yang dapat mengarahkan Anda untuk bisa bertransaksi dan mendapatkan akun youtube monestisasi.
Setelah menjawab pertanyaan berapa harga akun youtube monestisasi itu, mari menelisik terlebih dahulu terkait hal-hal yang diperhatikan ketika sebuah chanel youtube dimonestisasi. Pada dasarnya, chanel yang akan dimonestisasi akan diperiksa terlebih dahulu oleh pihak terkait, yang mana pemeriksaan tersebut akan menilai seberapa patuh konten pada chanel yang mengajukan monestisasi itu kepada kebijakan yang telah ditetapkan.
Pihak yang berwenang akan meninjau tema utama pada chanel youtube Anda, kemudian pada video yang paling sering ditonton dan dilihat, lalu pada video-video terbaru, kemudian pada proporsi waktu tonton yang besar, dan yang terakhir adalah pada metadata video tersebut, termasuk judul, thumbnail, dan juga deskripsi pada video yang telah Anda publikasikan di chanel Anda.
Perlu Anda ketahui juga bahwasannya tidak semua jenis konten dalam chanel dapat dimonestisasi, hanya beberapa hal tertentu saja yang meliputi klip yang digunakan untuk memberikan ulasan kritis terhadap sesuatu, adegan film yang telah diubah suaranya, pemutaran ulang turnamen olahraga yang dilengkapi dengan penjelasan terkait aksi dari tim yang ditayangkan, video yang Anda buat yang berisi komentar terhadap video lain.
Selain eberapa perkara tersebut, Anda juga perlu mengetahui bahwasannya kebijakan terbaru yang ditetapkan oleh Youtube per 1 November 2021 mengharuskan Anda untuk mengaktifkan verifikasi dua langkah terhadap akun google pada chanel youtube Anda. Jangan sampai Anda melewatkan detail syarat dan ketentuan yang telah diulas di atas.
Setelah mengetahui terkait harga akun youtube yang dimonestisasi dan juga beberapa hal yang perlu Anda perhatikan ketika chanel Anda akan dimonestisasi, berikut adalah ulasan terkait faktor yang dapat memperngaruhi pendapatan dari seorang youtuber.
Setelah mengetahui jawaban dari berapa harga akun youtube monestisasi sebelum mencoba berkecimpung ke dalam salah satu pekerjaan di industry kreatif ini, alangkah baiknya jika Anda mengetahui apa saja faktor-faktor yang dapat mempengaruhi jumlah pendapatan dari seorang youtuber. Ada banyak sekali faktor yang mempengaruhi hal tersebut, di antaranya yakni adalah jumlah subscriber.
Subscriber memang salah satu perkara penting jika Anda merambah ke industry kreatif yang satu ini, di mana jumlah subscriber dapat mempengaruhi jumlah pendapatan yang akan Anda dapatkan sebagai seorang youtuber. Selain itu, sedikit banyaknya jumlah subscriber dapat menjadi tolak ukur kepopuleran dari sebuah chanel youtube, oleh karenanya, Anda dapat memperbanyak jumlah subscriber untuk mempopulerkan chanel yang Anda miliki.
Selain jumlah subscriber, ada juga faktor lain yang dapat mempengaruhi, yakni jumlah viewer, yang mana semakin banyak jumlahnya akan semakin baik pengaruhnya. Untuk mendapatkan pendapatan dari youtube, seorang youtuber harus melakukan monestisasi terhadap chanel youtube yang dimiliki, yang mana hal tersebut harus memenuhi syarat dan ketentuan tertentu.
Perlu Anda ketahui terlebih dahulu bahwasannya monestisasi merupakan suatu proses yang harus Anda lalui ketika hendak menghasilkan uang dari Youtube sebagai seorang youtuber pastinya. Hal tersebut tentunya juga akan lebih menguntungkan karena pada dasarnya konten yang telah Anda buat dan Anda upload dengan susah payah mendapat imbalan yang setimpal, sehingga jerih payah Anda pun terbayar dengan layak.
Cara kerja monestisasi adalah dengan memasangkan iklan di dalam video yang telah Anda upload di chanel youtube Anda tersebut. Anda akan mendapatkan iklan yang dipasangkan oleh youtube ketika chanek youtube Anda telah berhasil dimonestisasi. Jika Anda memutuskan untuk membeli akun yang telah dimonestisasi, berarti Anda tidak perlu lagi memikirkan cara untuk memonestisasi akun atau chanel youtube Anda.
Jika Anda memutuskan untuk melakukan monestisasi sendiri, Anda dapat memperhatikan beberapa hal, di antaranya yakni mematuhi semua kebijakan yang telah ditetapkan untuk melakukan monestisasi chanel youtube Anda.
Syarat selanjutnya yang harus Anda ketahui setelah mengetahui berapa harga akun youtube monestisasi adalah menjadi warga negara atau tinggal di wilayah yang mana Program Partner Youtube tersedia, kemudian tidak memiliki teguran dari pedoman komunitas yang tengah aktif di chanel youtube Anda. Selanjutnya, Anda harus memiliki lebih dari 4000 jam waktu tonton publik yang terhitung valid, yang dihitung dari 12 bulan terakhir.
Jangan sampai Anda melewatkan salah satu syarat pun ketika Anda memilih untuk melakukan monestisasi sendiri, pastikan pula Anda mematuhi letentuan kebijakan yang diberlakukan oleh pihak youtube. Pengetahuan terkait berapa harga akun youtube monestisasi sangat perlu Anda ketahui secara mendetail jika Anda ingin berkecimpung dalam industry kreatif sebagai seorang youtuber tanpa memonestisasi akun sendiri.
PT Media Promosi Online
Jalan Cimanuk No. 6
Bandung 40115 - Jawa Barat
Indonesia
Informasi