Tips Meningkatkan Ranking Website Agar Page 1 di Google

Blog » Tips Meningkatkan Ranking Website Agar Page 1 di Google
Tips Meningkatkan Ranking Website Agar Page 1 di Google

Meningkatkan ranking website agar mudah ditemukan sesuai kata kunci yang berkaitan bukanlah perkara mudah. Ada banyak hal yang perlu dipertimbangkan. Mulai dari riset kata kunci, memastikan konten sesuai dan berbagai hal yang berhubungan lainnya.

Berbagai Cara Untuk Meningkatkan Ranking Website

Anda bisa menduduki rangking tinggi dengan berada pada halaman satu di mesin penelusuran Google dengan melakukan beberapa hal berikut. Kalau Anda ingin lebih mudah dan praktis bisa memakai jasa profesional. Tapi kalau ingin meningkatkan ranking website sendiri, berikut caranya. 

1. Situs Dengan Konten Sesuai 

Salah satu hal yang penting untuk meraih peringkat di pencarian Google adalah konten situs web. Konten dan produk perlu memberikan tawaran berbeda dari situs lainnya tapi masih relevan. Konten sangat menentukan apakah pengunjung mau berlama – lama di situs Anda atau akan kembali atau tidak. 

2. Memastikan Interaksi 

Anda tidak harus selalu posting promosi, angkat tema sesuatu yang populer dan kembangkan diskusi di dalamnya. Jadikan situs Anda sebagai jawaban untuk berbagai pertanyaan dan rasa ingin tahu Anda untuk berbagai hal. Tentu, selalu ingat untuk membuat interaksi. 

3. Kecepatan Website

Salah satu cara memastikan rating situs tinggi adalah kecepatan loading. Meningkatkan rating website sangat bergantung pada hal ini. Anda akan ditinggalkan calon pengikut yang memiliki minat dengan merek Anda karena situs tidak loading dengan cepat. 

4. Situs Mobile-Friendly

Pemakaian internet lebih banyak memakai ponsel. Oleh karena itu, website yang memiliki mode ponsel atau mobile – friendly akan lebih memenuhi kebutuhan orang banyak. Dengan demikian, diharapkan hal tersebut bisa mendongkrak posisi rangking dengan kemudahan akses. 

5. Tampilan Situs 

Pikirkan juga tampilan website karena hal tersebutlah yang pertama – tama pengunjung akan lihat. Tampilan yang asal atau tidak ditangani dengan baik akan mendapatkan lebih sedikit perhatian. Jadi, tangani desain dengan serius agar hasilnya juga memuaskan. 

6. Domain yang Unik

Penggunaan nama domain bisa dijadikan indikasi untuk meningkatkan ranking website. Memakai domain yang gratis bisa membuat calon pengikut kurang berminat untuk memilih situs Anda. Alasan ini jugalah yang membuat bisnis atau orang membutuhkan waktu untuk menetapkan domain yang atraktif. 

7. Pahami SERP

Google telah membuat banyak panduan yang bisa diikuti agar situs menduduki ranking tinggi. Anda jadi bisa cari tahu mengenai SERP atau Search Engine Result Page. Jadi sesekali dapat memeriksa peringkat website apakah sudah sesuai dengan harapan atau belum. 

8. Buat Peta Situs

Peta tentang keseluruhan situs bisa membuat situs jadi lebih rapi dan mudah dibaca. Pengunjung juga dapat menemukan materi yang diinginkannya tanpa kesulitan berarti. Halaman berisi tentang halaman-halaman informasi  tentang konten, revisi dan segala sesuatu yang ada di dalamnya. 

9. SEO

Optimasi website sangat mengandalkan SEO atau Search Engine Optimizer. Ini adalah salah satu panduan dari Google untuk memudahkan peimilik situs atau blog membuat webnya yang bisa menduduki halaman 1 Google.  Anda juga perlu pahami kalau hasil SEO tidak cepat. Tapi memerlukan proses yang nantinya bisa bertahan lama dan menguntungkan pemilik situs. 

10. Pasang SSL

Ada banyak fitur yang dapat menunjang rating web Anda. SSL atau Secure Socket Layer adalah salah satu cara  meningkatkan rating website sebagai lapisan keamanan. SSL juga adalah indikator yang disebutkan oleh Google untuk membuat posisi website Anda tinggi di halaman Google. 

11. Riset Kata Kunci

Peringkat tinggi berhubungan dengan kata kunci. Jadi, melakukan riset kata kunci yang unik atau populer dan menerapkannya pada konten Anda akan memberikan dampak positif yang sangat baik. Oleh karena itu, manfaatkan berbagai situs riset kata kunci yang bisa Anda manfaatkan untuk tujuan tersebut. 

12. Optimasi Konten Dengan Kata Kunci

Konten berkualitas perlu kata kunci yang tepat. Halaman pertama dari pencarian bisa dicapai dengan  keyword yang cukup untuk optimasi website. Kata kunci ditaruh pada bagian permalink, meta title, meta deskripsi, pada seratus kata pertama konten, pada nama file dan alt text gambar.

13. Optimalisasi Gambar

Ukuran gambar juga berdampak pada kecepatan situs. Oleh karena itu, optimalisasi pada gambar adalah salah satu faktor untuk meningkatkan peringkat website. Anda bisa memakai aplikasi untuk membuat ukuran gambar pas dengan konten situs. 

14. Link

Hal lain yang bisa diupayakan untuk meningkatkan peringkat pada Google adalah dengan link. Tautan dalam bentuk internal dan eksternal link merupakan tautan yang membuat artikel satu dan lainnya berkaitan. Dengan demikian, kesempatan memperoleh pengunjung jadi lebih besar.

Sudah pahamkan apa saja yang Anda perlu lakukan untuk meningkatkan rating website hingga menduduki posisi di halaman satu Google. Anda bisa mencoba beberapa cara sekaligus untuk memastikan lebih besar kemungkinan rating Anda tinggi. 

Kalau ingin memakai jasa profesional, ada www.rajakomen.com yang menawarkan berbagai layanan. Beberapa diantaranya termasuk jasa rating, polling, komen, download, view, review dan lain sebagainya. Segala sesuatu yang Anda butuhkan untuk mendapatkan interaksi dengan pengikut atau calon pengikut. 

www.rajakomen.com menawarkan berbagai layanan yang bisa membuat akun media sosial Anda jadi populer. Tentu cara – cara yang ditempuh juga bervariasi dan bukan sebatas menambah follower saja. Interaksinya akan terlihat lebih natural dan alami. Buruan datang di situs resminya dan pilih layanan yang paling Anda butuhkan, sekarang juga. 

Baca Juga

PT Media Promosi Online

Jalan Cimanuk No. 6
Bandung 40115 - Jawa Barat
Indonesia

Sosial Media

Pembayaran

Pembayaran

Copyright © RajaKomen.com 2024 All Rights Reserved.
Advertiser order Instagram Komen 20
31 menit yang lalu.
Advertiser order Youtube Komen 100
30 menit yang lalu.
Advertiser order Play Store Review 100
10 menit yang lalu.
Advertiser order Youtube Komen 50
47 menit yang lalu.
Advertiser order Instagram Komen 50
27 menit yang lalu.
Advertiser order Instagram Komen 100
19 menit yang lalu.
Advertiser order Youtube Komen 50
34 menit yang lalu.
Advertiser order 1000 subscribers YT
17 menit yang lalu.
Advertiser order Play Store Review 500
16 menit yang lalu.
Advertiser order 1000 subscribers YT
26 menit yang lalu.
Advertiser order IG Live Komen 100
17 menit yang lalu.
Advertiser order Beli 100 View
44 menit yang lalu.
Advertiser order 50 kampanye posting
17 menit yang lalu.
Advertiser order Beli 50 View Youtube
58 menit yang lalu.
Advertiser order 50 Beli Komen Gmaps
42 menit yang lalu.
Advertiser order 100 Beli Komen Gmaps
24 menit yang lalu.
Advertiser order 100 kampanye posting
15 menit yang lalu.
Advertiser order Beli 100 View Youtube
23 menit yang lalu.
Advertiser order 50 Twitter Komen
54 menit yang lalu.
Advertiser order 50 Komen Youtube
41 menit yang lalu.
Advertiser order 200 Komen Detik
48 menit yang lalu.
Advertiser order Share TikTok 100
58 menit yang lalu.
Advertiser order Share Twitter 100
41 menit yang lalu.
Advertiser order Kampanye Posting di TikTok 200
54 menit yang lalu.
Advertiser order Kampanye Posting di Twitter 100
15 menit yang lalu.