Menaikkan Brand Awareness dengan Google Bisnisku Paling Mudah

Blog » Menaikkan Brand Awareness dengan Google Bisnisku Paling Mudah
Menaikkan Brand Awareness dengan Google Bisnisku Paling Mudah

Brand awareness merupakan salah satu hal yang sangat penting dalam sebuah bisnis, hal ini karena brand awareness termasuk investasi jangka panjang. Sebagai seorang yang bergelut di bidang bisnis tentu harus tahu cara untuk menaikkan brand awareness. Meskipun konsep dari brand awareness cukup abstrak, namun kamu perlu tahu cara untuk menaikkannya.

Maka dari itu anda harus melakukan evaluasi terkait seberapa besar awareness pelanggan terhadap brand anda. Meskipun terlihat sulit dilakukan, namun penting untuk meningkatkan brand awareness. Salah satu caranya adalah dengan menggunakan Google Bisnisku.

Salah satu fitur baru yang diciptakan oleh Google untuk membantu para pebisnis ini dapat membantu anda untuk menaikkan brand awareness loh. Dengan begitu bisnis anda bisa dengan mudah muncul di Maps jika sudah melakukan verifikasi. Anda hanya tinggal memberikan informasi yang lengkap, detail, dan akurat saja untuk verifikasi.

Anda bisa memilih Google Bisnisku sebagai cara yang efektif untuk meningkatkan visibilitas bisnis anda di mesin pencari. Yuk simak cara-cara untuk membantu meningkatkan brand awareness yang bisa kamu lakukan!

1. Lengkapi Informasi tanpa Terkecuali

Cara yang pertama ini merupakan yang utama, yaitu dengan mengisi semua informasi dengan lengkap, akurat, dan tanpa terkecuali. Di sini anda tidak perlu khawatir karena memberikan informasi sedetail itu oleh Google, semua informasi tersebut tidak akan bocor atau membahayakan privasi seseorang.

Perlu anda ingat, sangat penting untuk mengisinya dengan lengkap. Hal ini karena data yang tidak anda lengkapi nantinya akan bisa diisi oleh orang lain. Tentu akan merugikan anda apabila yang mengisinya adalah orang yang tidak bertanggung jawab atau justru para kompetitor lain.

2. Selalu Lakukan Update Data

Cara menaikkan brand awareness berikutnya ini juga tidak kalah penting. Anda bisa masuk ke akun Google Bisnisku dan melakukan update atau pembaruan data jika memang ada yang perlu diupdate. Anda harus melakukan pengecekan rutin, dan melakukan pembaruan bila diperlukan.

Cara ini berguna untuk meminimalisir masalah yang akan muncul apabila ada pihak lain yang tidak bertanggung jawab menggantu informasi pada data bisnis anda. Anda juga perlu memahami, Google memberi kebebasan kepada visitor untuk dapat memberi saran edit pada listing yang anda buat.

Akan menguntungkan apabila saran tersebut akurat dan memang positif, namun akan sebaliknya jika saran yang diberikan justru membuatmu bisnis anda sulit berkembang. Meski begitu, anda tidak perlu khawatir. Google juga telah memberi wewenang penuh kepada para pebisnis untuk dapat melakukan review pada update apabila memang ada sesuatu yang salah.

3. Manfaatkan Google Posts

Apapun perubahan yang dilakukan akan senantiasa diinformasikan di Google Bisnisku ini. Dan perlu anda tahu, listing bisa anda gunakan untuk mini blog sebuah bisnis loh. Oleh karena itu Google Posts dapat anda manfaatkan untuk menaikkan brand awareness bisnis yang anda punya.

Perhatikan tulisan Posts yang ada di sidebar kiri dan tekan tombol Create Post untuk memposting sesuatu. Anda bisa membuat konten apapun, baik seminar atau event , update diskon, atau konten lainnya. Pastikan anda tidak lupa mencantumkan waktu dan tempat acara ketika membuat konten berupa event atau seminar.

4. Manfaatkan Partnering

Cara selanjutnya untuk menaikkan brand awareness adalah dengan memanfaatkan kerja sama. Anda bisa melakukan kerja sama dengan brand-brand lain. Hal ini berguna untuk mengenalkan bisnis yang anda punya ke para calon pelanggan yang ada di segmen pasar berbeda. Di sini anda bisa saling bertukar pelanggan dengan brand lain.

Dengan menggunakan cara ini, anda bisa membuat pelanggan tidak merasa bosan dengan sebuah produk. Jika anda melakukan kerja sama maka secara tidak langsung anda dapat mencoba untuk membuat dan menjual produk-produk limited edition.

5. Manfaatkan Peluang dari Review Pelanggan

Google Bisnisku juga memiliki fitur Review yang dapt membantu para pelanggan untuk memberikan ulasan terkait produk atau layanan jasa yang telah mereka gunakan. Anda bisa memanfaatkannya menjadi sebuah peluang besar karena sebagian besar orang lebih mempercayai review dari pelanggan lain sebelum memutuskan untuk melakukan transaksi.

Jadi, anda bisa menaikkan brand awareness bisnis anda melalui review pelanggan. Terlebih lagi Google Bisnisku mendukungnya dengan menyediakan fitur tersebut.

6. Gunakan Referral Programs untuk Marketing

Cara yang terakhir, anda bisa menggunakan referral programs untuk marketing anda. Sama halnya seperti promosi dari mulut ke mulut, anda bisa mempromosikan bisnis anda ke orang-orang sekitar agar dikenal banyak orang. Sedikit berbeda dengan promosi konvensional, referral programs ini minim budget ketika pengguna berhasil mengajak orang lain untuk transaksi.

Tidak seperti promosi konvesional yang membutuhkan banyak budget untuk pihak yang sudah membantu mempromosikan bisnis anda. Artinya, program referral ini bisa melengkapi promosi konvensional dari mulut ke mulut dengan tingkat keberhasilan yang lebih tinggi.

Jadi akan sangat disayangkan jika anda tidak memanfaatkan referral programs ini untuk marketing bisnis anda. Apalagi yang dicari selain promosi dengan budget minim namun menghasilkan omset yang maksimal? Tentu para pebisnis menginginkan itu.

Beberapa cara untuk menaikkan brand awareness di atas bisa anda lakukan dengan menggunakan memanfaatkan berbagai fitur yang ada di Google Bisnisku. Apapun cara yang akan anda pilih, yang terpenting adalah tetap konsisten untuk melakukannya. Karena akan sia-sia jika anda mudah menyerah. Ingat, untuk buah yang manis membutuhkan waktu yang panjang untuk menunggu.

Baca Juga

PT Media Promosi Online

Jalan Cimanuk No. 6
Bandung 40115 - Jawa Barat
Indonesia

Sosial Media

Pembayaran

Pembayaran

Copyright © RajaKomen.com 2024 All Rights Reserved.
Advertiser order Instagram Komen 20
21 menit yang lalu.
Advertiser order Youtube Komen 100
22 menit yang lalu.
Advertiser order Play Store Review 100
22 menit yang lalu.
Advertiser order Youtube Komen 50
8 menit yang lalu.
Advertiser order Instagram Komen 50
56 menit yang lalu.
Advertiser order Instagram Komen 100
23 menit yang lalu.
Advertiser order Youtube Komen 50
48 menit yang lalu.
Advertiser order 1000 subscribers YT
18 menit yang lalu.
Advertiser order Play Store Review 500
25 menit yang lalu.
Advertiser order 1000 subscribers YT
39 menit yang lalu.
Advertiser order IG Live Komen 100
19 menit yang lalu.
Advertiser order Beli 100 View
32 menit yang lalu.
Advertiser order 50 kampanye posting
34 menit yang lalu.
Advertiser order Beli 50 View Youtube
42 menit yang lalu.
Advertiser order 50 Beli Komen Gmaps
48 menit yang lalu.
Advertiser order 100 Beli Komen Gmaps
25 menit yang lalu.
Advertiser order 100 kampanye posting
8 menit yang lalu.
Advertiser order Beli 100 View Youtube
5 menit yang lalu.
Advertiser order 50 Twitter Komen
13 menit yang lalu.
Advertiser order 50 Komen Youtube
40 menit yang lalu.
Advertiser order 200 Komen Detik
42 menit yang lalu.
Advertiser order Share TikTok 100
57 menit yang lalu.
Advertiser order Share Twitter 100
10 menit yang lalu.
Advertiser order Kampanye Posting di TikTok 200
33 menit yang lalu.
Advertiser order Kampanye Posting di Twitter 100
50 menit yang lalu.